Sunday, 10 January 2016

ME

Assalamu'alaikum Hello, I want to say I'm back... Yap udah hampir 2 tahun aku off dari dunia pem blogeran hehe. Gak pernah lagi posting baik tulisan essay, puisi ataupun segala kegiatan ku bersama teman-teman disekolah ataupun dengan keluarga. Semenjak kuliah memamang waktuku banyak tersita dengan kegiatan dikampus . Tepatnya baru-baru ini aku menyelesaikan semester 5 ku dan sebentar lagi akan memasuki semester 6 setelah waktu libur berakhir. Sebelum mulai untuk aktif lagi ngeblog aku mau cerita secara ringkas tentang kehidupanku 2 tahun belakangan ini. Alhamdulillah aku masih bersama dengan keluarga yang selalu mensupport ku, dengan kedua orang tua yang kusayangi dan menyayangi ku. Bedanya sekarang adikku sudah jauh lebih dewasa. Dia juga udah kuliah dan jauh lebih rajin dan aktif dibandingkan...

Wednesday, 16 July 2014

POHON

Aku enggan menjadi pohon besar yang dapat kamu jadikan sandaran bersamanya. Aku tak mau jadi pohon rindang untukmu berteduh bersamanya. Aku bahkan tak sudi menjadi pohon penuh bunga yang dapat kamu petik dan selipkan ketelinganya. Kuberitahu! Aku hanya pohon kecil dengan beberapa lembar daun tanpa ditemani bunga warna warni. Lalu apa jadinya jika aku dirusak olehmu dan dia. Akan matilah pohon kecil ini jika kamu telantarkan karenanya. ...

Thursday, 20 February 2014

KEMARAU HANGAT

           Mulailah untuk mengizinkanku menjadi kemarau yang akan mengusir hujanmu. Jika kumampu menunggangi waktu, kan kubawa tubuhku lebih awal padamu.Seandainya aku pemimpin waktu, pasti telah kuperintahkan menahan dia tidak berjumpa denganmu.             Bisikmu tentangnya memekakkan telingaku. Meskipun begitu, tetap kurangkul gelisahmu yang berasal darinya. Kuyakini cintalah yang membuatku punya hasrat untuk bertahan, walaupun dirimu tak bersedia menjadi pegangan.             Aku gemetar setiap menunggumu berbincang dengannya. Setelah selesai kamu datang kearahku dengan sebelumnya dia mendaratkan sebuah kecupan didahimu. Aku mencintaimu,...

Sunday, 9 February 2014

Hijab Pashmina Tutorial Part 2 by Raen Wulan (Sifon)

Sebelum mempraktekan cara memakai jilbab phasmina ini silahkan persiapkan bahan bahan yang diperlukan seperti : 1.Siapkan kerudung pahsmina 2.Ciput/Inner/dalaman jilbab ninja 3.Jarum pentul Lalu ikuti langkah mudah cara memakai pashmina berikut : STEP 1 : Gunakan terlebih dahulu inner, ikat pashmina dibagian belakang leher sebanyak dua kali.  STEP 2 : Ujung satunya lagi yang masih menjuntai, putar kebelakang kiri dan letakkan diatas kepala buat hingga menjuntai didada depan bagian kanan. Buat pashmina menutupi dada. STEP 3 : Yang menjuntai panjang tadi, ikat satu kali. STEP...

Friday, 7 February 2014

Hijab Pashmina Tutorial Part 1 by Raen Wulan (Glitter Scarf for Formal Style)

Sebelum mempraktekan cara memakai jilbab phasmina ini silahkan persiapkan bahan bahan yang diperlukan seperti : 1.Siapkan kerudung pahsmina 2.Ciput/Inner/dalaman jilbab ninja 3.Jarum pentul Lalu ikuti langkah mudah cara memakai pashmina berikut : STEP 1 : Gunakan terlebih dahulu inner , letakkan pashmina dengan bagian kakan lebih panjang dari pada kiri. STEP 2 : Bagian kiri yang pendek kebelakangi lalu kembalikan kedepan tepat didada depan sebelah kanan.  STEP 3 : Sematkan jarum pentul di pipi pada bagian kiri dan kanan.  STEP 4 : Bagian yang menjuntai panjang lipat hingga tingga kali,...

KREASI HADIAH ULANG TAHUN

Assalamua'laikum ^^ Kado ulang tahun memang gak harus selalu berupa barang dengan harga yang mahal, dengan sedikit ide dan kreasi kita bisa membuat hadiah dengan tangan kita sendiri, dan harga ini tidak dilihat dari uangnya tapi dari usahanya. Ini kata abang waktu pergi membingkai kado buat mama :D Yup kali ini mau sharing sedikit gimana kita bisa ngasih kenangan yang berisis tentang moment-moment kita dengan orang yang kita sayangi dan untuk kita kasih pula orang yang kita sayangi itu. Langsung saja ini ada beberapa tahap untuk membuatnya : 1. Sediakan karton bewarna hitam, lalu bagi menjadi 2 bagian. 2.Print foto-foto yang akan...

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More